Jenis-jenis Bunga Bougenville
25 Mei 2020
Tambah Komentar
Bunga Bougenville disebut sebagai salah satu bunga populer di Indonesia. Kebanyakan masyarakat menjulukinya dengan bunga kertas. Bentuk bunga Bougenville sendiri sangat kecil, terdapat selundang pada bagian tengahnya. Penampakan selundang inilah yang menambah keindahan bunga Bougenville. Berikut ini akan mengulas jenis-jenis bunga Bougenville yang paling sering dibudidayakan.
Selundang atau bractea tersebut bermanfaat sebagai daun pelindung bunga biasanya berukuran besar. Selain itu, menyelubungi seluruh bagian bunga majemuk sebelum bunga bermekaran. Sementara, alasan mengapa Bougenville disebut bunga kertas karena tekstur bunganya halus dan tipis. Umumnya, Bougenville berbentuk kecil dengan batang tegak, warna daun hijau tua, bentuk daun oval dengan ujung sedikit lancip.
Supaya tidak penasaran simak jenis-jenis bunga Bougenville berikut ini.
Bougenville jenis ini biasanya berwarna orange, coral, dan merah muda. Daunnya bertekstur halus dengan warna hijau tua menjadikan warnanya kontras.
Bougenville cherry blossom dapat dikatakan menjadi tanaman budidaya paling favorit bagi masyarakat indonesia. Bunganya berwarna merah muda dilengkapi dengan gradasi putih yang utuh. Jenis bunga ini biasanya bermekaran setiap musim.
Bougenville satu ini baru mulai bermekaran pada awal musim panas sampai musim semi berakhir. Selain itu, bambino baby allison juga dapat mekar ketika musim gugur tiba. Umumnya, berwarna hijau agak gelap dan merah muda.
Jenis bambino baby lauren memiliki struktur bunga yang serupa dengan bambino baby alliso. Bedanya bunga baby lauren berwarna ungu membuat jenis ini terlihat lebih indah. Jadi, jangan heran jika banyak masyarakat memilih budidaya bambino baby lauren. Uniknya, bunga ini dapat berbunga pada setiap musimnya.
Baca Juga :
Bougenville alexandra juga terbilang unik dengan seludang bunga yang berwarna ungu. Bunganya disinyalir dapat mekar sepanjang tahun. Namun, setelah berbunga biasanya daun bougenville alexandra akan gugur. Perawatan jenis ini harus memperhatikan kebutuhan air tanaman, jangan menyiramkan air secara berlebihan.
Bunga jenis barbara karst merupakan salah satu bunga kertas terindah dan dapat mekar berulang kali sepanjang tahun. Terdapat selundang dengan warna merah, merah tua, hingga gradasi merah dan ungu. Daunnya pun berwarna hijau dengan tekstur halus.
Jenis-jenis bunga Bougenville di atas paling banyak dibudidayakan oleh masyarakat Indonesia. Ditinjau dari cara menanam dan perawatan bunganya pun cukup mudah. Terlebih lagi beberapa jenis bunga dapat bermekaran sepanjang tahun.
Selundang atau bractea tersebut bermanfaat sebagai daun pelindung bunga biasanya berukuran besar. Selain itu, menyelubungi seluruh bagian bunga majemuk sebelum bunga bermekaran. Sementara, alasan mengapa Bougenville disebut bunga kertas karena tekstur bunganya halus dan tipis. Umumnya, Bougenville berbentuk kecil dengan batang tegak, warna daun hijau tua, bentuk daun oval dengan ujung sedikit lancip.
Jenis-jenis Bunga Bougenville
Supaya tidak penasaran simak jenis-jenis bunga Bougenville berikut ini.
1. After Glow
2. Cherry Blossom
Bougenville cherry blossom dapat dikatakan menjadi tanaman budidaya paling favorit bagi masyarakat indonesia. Bunganya berwarna merah muda dilengkapi dengan gradasi putih yang utuh. Jenis bunga ini biasanya bermekaran setiap musim.
3. California Gold
Sumber: pinterest.com |
California gold merupakan jenis Bougenville dengan warna emas pucat sampai jingga. Sama seperti cherry blossom, jenis yang satu ini dapat berbunga tiap musimnya.
4. Bambino Baby Allison
Bougenville satu ini baru mulai bermekaran pada awal musim panas sampai musim semi berakhir. Selain itu, bambino baby allison juga dapat mekar ketika musim gugur tiba. Umumnya, berwarna hijau agak gelap dan merah muda.
5. Bambino Baby Lauren
Jenis bambino baby lauren memiliki struktur bunga yang serupa dengan bambino baby alliso. Bedanya bunga baby lauren berwarna ungu membuat jenis ini terlihat lebih indah. Jadi, jangan heran jika banyak masyarakat memilih budidaya bambino baby lauren. Uniknya, bunga ini dapat berbunga pada setiap musimnya.
6. Bambino Ningili
Bambino ningili dapat dikatakan sebagai jenis Bougenville yang menarik dan cantik. Warna bunganya merah muda dengan daun kehijauan tua. Tanaman hias satu ini akan berbunga sepanjang tahun. Keindahan yang terpancar dari jenis bambino ningili ada pada warna daun yang hijau bergradasi.Baca Juga :
- Yuk, Mengenal Lebih Jauh Tentang Pohon Zaitun
- Ciri Ciri Pohon Pinus Hitam Jepang (Pinus thunbergii) Di Alam Liar
7. Bambino Baby Victoria
Jenis Bougenville satu ini dianggap memiliki warna unik daripada bambino jenis lain. Pada baby victoria ditemukan warna magenta dan merah muda dengan gradasi keunguan. Waktu bermekaran kuntum bunganya terjadi hampir sepanjang tahun.8. Bambino Pedro
Ada juga jenis bambino perdo dengan varian warna merah dan merah tua. Bunganya dapat bermekaran setiap musim, termasuk juga mekar ketika musim kemarau.
9. Bambino Majik
Sumber: servertanamania.net |
Bunga Bougenville jenis bambino majik ini diakui sebagai salah satu yang terindah. Pasalnya, bunga jenis ini memiliki gradasi warna putih dan ungu. Selain itu, lebih dipilih masyarakat karena waktu bermekaran bunga sepanjang tahun dan setiap musim.
10. Bougenville Alexandra
Bougenville alexandra juga terbilang unik dengan seludang bunga yang berwarna ungu. Bunganya disinyalir dapat mekar sepanjang tahun. Namun, setelah berbunga biasanya daun bougenville alexandra akan gugur. Perawatan jenis ini harus memperhatikan kebutuhan air tanaman, jangan menyiramkan air secara berlebihan.
11. Bougenville Barbara Karst
Bunga jenis barbara karst merupakan salah satu bunga kertas terindah dan dapat mekar berulang kali sepanjang tahun. Terdapat selundang dengan warna merah, merah tua, hingga gradasi merah dan ungu. Daunnya pun berwarna hijau dengan tekstur halus.
12. Bougenville Coconut Ice
Bunga bougenville jenis coconut ice memiliki warna beragam alias berwarna-warni. Mulai dari warna ungum, merah muda, merah muda pucat, dan mayoritas berwarna putih. Bunganya akan mekar sepanjang tahun dan setiap musim.Jenis-jenis bunga Bougenville di atas paling banyak dibudidayakan oleh masyarakat Indonesia. Ditinjau dari cara menanam dan perawatan bunganya pun cukup mudah. Terlebih lagi beberapa jenis bunga dapat bermekaran sepanjang tahun.
Baca Juga :
Belum ada Komentar untuk "Jenis-jenis Bunga Bougenville"
Posting Komentar